Kerajinan Pot Tanaman dari Botol Bekas
Bahan dan Peralatan yang Dibutuhkan:
- Botol bekas
- Cat
- Gunting/cutter
- Lem
- Kepingan CD
- Tanah
- Pupuk
- Tanaman
Cara Membuat Pot Tanaman dari Botol Bekas
- Potong botol bekas minimal 1/3 bagian dari atas.
- Cara memotongnya sesuai dengan bentuk yang diinginkan.
- Tempel ujung botol dengan kepingan CD menggunakan lem.
- Agar pot tanaman terlihat bagus, gunakan cat untuk menghiasnya.
- Isi dengan tanah, pupuk, dan tanaman.
- Pot beserta tanaman bisa diletakkan di halaman rumah.